Kehidupan ini ternyata lebih indah jika di jalankan dengan penuh rasa syukur, walau berbagai masalah dan kesulitan menghampiri untuk membelajari manusia bahwa hidup itu butuh sebuah perjuangan.
Inilah dunia, walau kita membutuhkan namun jangan terlalu dikejar, sebab semakin dikejar bukannya semakin dekat namun kita akan semakin jauh dari rakhmat tuhan,,,,,,,,,,, oleh sebab tu mari kita syukuri kehidupan ini dengan bisa menikmati indahnya Anugerah Allah SWT,,,,,,