Rabu, 25 Februari 2015

Scout's Health

Penggalang adalah merupakan sebuah tingkatan dalam pramuka setelah siaga. Biasanya anggota pramuka tingkat penggalang berusia dari 11-15 tahun.
       Sehingga dalam hal ini merupakan masa keemasan dalam menangkap informasi sehingga dalam hal ini sangat perlu dukungan dalam memahami setiap materi kepramukaan, diantara berbagai macam materi yang dapat di pahami dan dibina secara intensif adalah mengenai P3k yaang bertujuan untuk merangsang jiwa sosialisnya pada sekitar sehingga selain itu akan dapat lagi manfaatnya untuk pribadinya masing-masing. 





Tidak ada komentar:

Posting Komentar